Rabu, 23 Februari 2011

MENGHILANGKAN JERAWAT DENGAN CARA AMAN, MURAH, & GAK REPOT

Penyebab jerawat – Bagi para remaja jerawat adalah suatu hal yang sangat memalukan , penyebabnya tentu saja karena bakteri yang masuk ke area kulit kita , saat masih kecil mungkin kita tidak akan menduganya karena kulit kita masih mulus dan tidak ada tanda tanda akan memiliki benjolan jerawat di bagian muka kita. Tapi setelah beranjak sedikit dewasa umumnya terjadi saat kita SMP menjelang SMA Sekolah Menengah Atas , noda jerawat
kadang sulit untuk dihilangkan Cara menghilangkan bekas jerawat juga bisa dilakukan dengan cara tradisional seperti dengan obat obatan herbal .lalu bagaimana wajah kita yang mulus ini tiba tiba memiliki benjolan yang sangat tidak menyenangkan ini?

Jerawat biasanya dapat timbul dan terjadi karena hal-hal seperti :
1. Adanya sumbatan lapisan kulit mati pada pori-pori yang terinfeksi.
2. Kelenjar minyak yang diproduksi terlalu berlebih.
3. Karena faktor genetik turunan orangtua.
4. Faktor hormon seperti pada saat pubertas menginjak belia.
5. Adanya iritasi kulit.
6. Gaya hidup stres.
7. Pil KB.
8. dan lain sebagainya.
Dari sumber terpercaya wikipedia bisa juga jerawat tersebut diakibatkan oleh tiga hal :
Produksi Minyak Berlebihan
Jerawat tidak melulu muncul karena kotor, melainkan lebih disebabkan faktor dari dalam tubuh.[3] Jerawat adalah kondisi abnormal kulit akibat gangguan berlebihan produksi kelenjar minyak (sebaceus gland) yang menyebabkan penyumbatan saluran folikel rambut dan pori-pori kulit. Penyebab jerawat yang paling umum adalah hormon, tumpukan minyak atau sebum di kulit berkolaborasi dengan bakteri.
Sel-Sel Kulit Mati
Umumnya, jerawat dsebabkan oleh kelebihan kelenjar minyak karena giat diproduksi hormon androgen. Jerawat timbul karena kelenjar minyak yang berlebih tersebut bercampur dengan sel kulit mati. Ketika sel-sel kulit itu bercampur dengan jumlah sebum yang sudah meningkat itu, campuran yang tebal dan lengket itu dapat membentuk penyumbat yang menjadi bintik hitam atau putih. Banyak yang beranggapan, bahwa jerawat hanya menyerang muka, tetapi jerawat bisa juga menyerang bagian tubuh lain, seperti di bagian punggung, dada dan lengan atas.
[sunting] Bakteri
Yang membuat masalah semakin rumit, bakteri biasanya ada di kulit, yang disebut p.acne, yang cenderung berkembang biak didalam kelenjar sebaceous yang tersumbat, yang menghasilkan zat-zat yang menimbulkan iritasi daerah sekitarnya. Kelenjar tersebut terus membengkak, dan mungkin akan pecah, kemudian menyebarkan radang ke kulit daerah sekitarnya. Inilah yang menyebabkan jerawatbatu jenis yang paling mungkin, yaitu meninggalkan pigmentasi jangka panjang dan bekas luka seperti cacar yang permanen.
 nah ini cara menghilankannya. Caranya sangat mudah, praktis, & murah. kita cuma perlu mengocek uang sekitar 15.000 doang......
 
alat yang diperlukan:
1. Air hangat2 kuku
2. kapas
3. pimplex ( nih obat ada di apotik )

cara melakukannya pertama-tama bersihkan terlebih dahulu wajah yang berjerawat, yaitu menggunakan air hangat2 kuku dan usap perlahan ke seluruh wajah menggunakan kapas ( jangan di tekan ) hingga bersih. kemudian setelah bersih keringkan wajah dengan kain yang halus . setelah kering oleskan pimplex pada bagian yang berjerawat. lakukanlah hal tersebut 3X sehari..... pagi, siang, terus mau bobok. secara rutin. di jamin jerawat anda akan hilang.

warning
oh Ya satu lagi.... selama melakukan perawatan seperti ini jangan sesekali mencuci muka anda menggunakan sabun ataupun sejenisnya...... karena dapat menyababkan makin banyaknya timbul jerawat. jangan takut wajah menjadi hitam dekil, karena dengan mencuci wajah dengan air hangat dapat mengangkat kotoran pada wajah lebih bersih dan cepat dibanding dengan air dingin loh.

semoga bermanfaat dan membantu
jika ada saran atau tambahan sya tunggu loh.....
email : devilw@rocketmail.com

1 komentar:

  1. Baccarat - The Ultimate Guide - Urban Dictionary
    The Baccarat game is also known as the main game of poker. of the 바카라 사이트 큐어 벳 game by the game and its variations, especially in the Asian handicap and the

    BalasHapus